Visi dan Misi

Visi

Bersama Membangun Desa Pematang Danau melalui tata kelola Pemerintahanan yang Bersih, Transparan, Akuntabel dan Partisipasip menuju Desa yang Manju Mandiri Agamis

Misi

  1. Optimalisasi peran Pemerintah Desa dalam pelayanan Kepada Masyarakat
  2. Meningkatkan Sarana & Prasarana infrastuktur Desa, Meliputi Pertanian, Pendidikan, Kesehatan dan Kebudayaan di Desa.
  3. Mengendepankan Musyawarah dan transparan dalam menjlankan roda Pemerintahan Desa
  4. Meningkatkan kemampuan administrasi dan Aset Desa
  5. Menciptakan Kondisi Masyarakat yang cerdas, Aman, tertib, serta guyub rukun dalam kehidupan bermasyarakat dalam perpegang teguh pada undang-undang dasar 45

Related posts

Rakor Pembakal dengan Kejaksaan bersama KPU Kab. Banjar

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Desa Pematang Danau 1445 H

Kegiatan Baayun Maulid Se-Kab. Banjar oleh Disbudporapar Kab. Banjar