Pembangunan Jembatan Usaha Tani Di RT 004 RW 002 Jeranih Desa Bawahan Pasar

BAWAHAN PASAR – Kamis, 1 September 2022
Pembangunan Jembatan Usaha Tani Di Jeranih RT004 RW002 Desa Bawahan Pasar Kec. Mataraman, Pembangunan Jembatan Usaha Tani Ini Bertujuan Untuk Mempermudah Akses Jalan Bagi Para Petani Yang Berada di Desa Bawahan Pasar Kec. Mataraman.

Sebelum Ada Jembatan Ini Dibangun Para Petani Yang Hendak Bekerja Harus Memutar Cukup Jauh Untuk Sampai Disawah Atau Kebunnya, Akses Untuk Mengangkut Hasil Pertanian Dan Perkebunannya Juga Menjadi Sulit.

Dengan Dibangunnya Jembatan Usaha Tani Ini Maka Jarak Tempuh Para Petani lebih Singkat Dan Menjadi Lebih Mudah Untuk Mengangkut Hasil Pertanian Mereka.

Related posts

BAWAHAN PASAR MENJADI JUARA 1 LOMBA DESA BER PHBS(Perilaku Hidup Besih dan Sehat) TINGKAT KABUPATEN

PENUTUPAN PELATIHAN MENJAHIT LANJUTAN DESA BAWAHAN PASAR TAHUN 2024

PENINGKATAN KAPASITAS KADER KESEHATAN PKK DESA BAWAHAN PASAR YANG DIHADIRI LANGSUNG CAMAT MATARAMAN